Analisis Modal Relasional, Kapabilitas Inovasi Produk dan Daya Tarik Produk Pengaruhnya Terhadap Kinerja Pemasaran Industri Kreatif di Wilayah Tiga Cirebon

  • Lili Karmela Fitriani

Abstract

Perkembangan industri kreatif di wilayah Jawa Barat saat ini cukup pesat dengan berbagai jenis produk. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh modal relasional dan kapabilitas inovasi produk dan daya tarik produk terhadap kinerja pemasaran. Sampel diperoleh sebanyak 100 UKM industri kreatif di Kabupaten Kuningan, Cirebon, Majalengka dan Indramayu. Analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa modal relasional berpengaruh signifikan terhadap kinerja pemasaran, kapabilitas inovasi produk tidak berpengaruh terhadap kinerja pemasaran. Daya tarik produk berpengaruh signifikan terhadap kinerja pemasaran
Kata Kunci : Modal Relasional, Kapabilitas inovasi produk, Daya tarik produk, Kinerja Pemasaran

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2019-10-20