Pengaruh Capital Intensity, Leverage dan Kompensasi Rugi Fiskal terhadap Tax Avoidance

  • Amanda Raihan Luida Universitas Telkom, Bandung, Indonesia
  • Ardan Gani Asalam Universitas Telkom, Bandung, Indonesia
  • Djusnimar Zultilisna Universitas Telkom, Bandung, Indonesia
Keywords: : Capital Intensity, Kompensasi Rugi Fiskal, Leverage, Tax Avoidance

Abstract

Pajak merupakan sumber pendapatan terbesar negara. Penerimaan pajak yang didapat digunakan untuk kepentingan negara, baik kepentingan rutin maupun kepentingan untuk pembangunan nasional yang sesuai dengan Undang-undang. Namun berbeda dengan perusahaan yang justru pajak dijadikan sebagai beban yang akan mengurangi pendapatan bersih pada perusahaan atau disebut juga dengan tax avoidance. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh capital intensity, leverage, dan kompensasi rugi fiskal terhadap tax avoidance pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2016-2021 secara simultan dan parsial. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2015-2018. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah dari 13 perusahaan selama 6 tahun, sehingga totalnya sebesar 78 sampel. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi data panel dengan menggunakan Eviews 12. Hasil penelitian dengan metode regresi data panel didapatkan hasil variabel capital intensity, leverage, dan kompensasi rugi fiskal berpengaruh secara simultan terhadap tax avoidance. Secara parsial, variabel leverage berpengaruh positif terhadap tax avoidance. Sedangkan variabel capital intensity dan kompensasi rugi fiskal tidak berpengaruh terhadap tax avoidance. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan seputar tax avoidance dan diharapkan menjadi pertimbangan bagi perusahaan dalam melakukan tindakan tax avoidance.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amirullah, & Hermawan, S. (2021). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif & Kualitatif. Media Nusa Creative.
Andini, R., Pranaditya, A., & Andika, A. D. (2021). Pengaruh GCG (Good Corporate Governance) dan Profitabilitas Terhadap Penghindaran Pajak dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating. Media Sains Indonesia.
Anshori, M., & Iswati, S. (2019). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Airlangga University Press.
Apriliyani, L., & Kartika, A. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Sektor Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019. Jurnal Manajemen, Vol.15 No.2, 180–191.
Artinasari, N. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas, Capital Intensity dan Inventory Intensity Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, Vol.7 No.8.
Asri, A. (2021). Buku Ajar Hukum Pajak & Peradilan Pajak. CV Jejak.
Badan Pusat Statistik. (2020). Produk Domestik Bruto (Lapangan Usaha).
Daryanto, A., & Hafizrianda, Y. (2018). Model-Model Kuantitatif untuk Perencanaan Pembangunan Ekonomi Daerah: Konsep dan Aplikasi. PT Penerbit IPB Press.
Fatimah, A. N., Nurlaela, S., & Siddi, P. (2021). Pengaruh Company Size, Profitabilitas, Leverage, Capital Intensity dan Likuiditas Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Tahun 2015-2019. Journal Ekombis Review, Vol.9 No.1, 109–120.
Febriyanto, M. I., & Finatariani, E. (2021). Pengaruh Capital Intensity dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance. Sakuntala, Vol.1 No.1, 684–700.
Ganiswari, R. A. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan dan Capital Intensity Terhadap Tax Avoidance.
Humairoh, N. R., & Triyanto, D. N. (2019). Pengaruh Return on Assets (ROA), Kompensasi Rugi Fiskal, dan Capital Intensity Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi, Audit, Dan Sistem Informasi Akuntansi, Vol.3 No.3, 335–348.
Irmayani, & Yuli, S. L. (2022). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penghindaran Pajak (Studi Kasus Perusahaan Property, Real Estate, dan Building Construction di Bursa Efek Indonesia 2018-2020). Proceeding of National Conference on Accounting & Finance, Vol.4, 243–255.
Ismanto, H., & Pebruary, S. (2021). Aplikasi SPSS dan Eviews Dalam Analisis Data Penelitian. Deepublish.
Jusman, J., & Nosita, F. (2020). Pengaruh Corporate Governance, Capital Intensity dan Profitabilitas Terhadap Tax Avoidance pada Sektor Pertambangan. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 697–704.
Mardiasmo. (2019). Perpajakan (Edisi 2019). Penerbit Andi.
Muhtar. (2019). Tesis dan Disertasi dalam Kebenaran Ilmiah. CV Pustaka Abadi.
Mustafidah, H., & Suwarsito. (2020). Dasar-Dasar Metodologi Penelitian. UM Purwokerto Press.
Nuryanto, & Pambuko, Z. B. (2018). Eviews Untuk Analisis Ekonometrika Dasar Aplikasi dan Interpretasi. Unimma Press.
Pandoyo, & Sofyan, Moh. (2018). Metode Penelitian Keuangan dan Bisnis . Penerbit In Media.
Panjawa, J. L., & Sugiharti, R. (2021). Pengantar Ekonometrika Dasar Teori dan Aplikasi Praktis untuk Sosial-Ekonomi. Penerbit Pustaka Rumah C1nta.
Ratnasari, D., & Nuswantara, D. A. (2020). Pengaruh Kepemilikan Institusional dan Leverage Terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance). Jurnal Akuntansi Unesa, Vol.09 No.01.
Ritonga, J. C. (2019). Pengaruh Kompensasi Rugi Fiskal, Pertumbuhan Penjualan, dan Intensitas Modal terhadap Penghindaran Pajak pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2014-2017.
Rusdiono. (2021). Apa itu Tax Avoidance dan Bagaimana Skema yang Sering Terjadi. Rusdiono Consulting.
Saputra, Abd. , W., Suwandi, M., & Suhartono. (2020). Pengaruh Leverage dan Capital Intensity Terhadap Tax Avoidance dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi. Islamic Accounting and Finance Review, Vol. 1 No.2, 29–47.
Saragih, M. G., Saragih, L., Purba, W. P. J., & Panjaitan, P. D. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif: Dasar-Dasar Memulai Penelitian. Yayasan Kita Menulis.
Septiawan, K., Ahmar, N., & Darminto, D. P. (2021). Agresivitas Pajak Perusahan Publik di Indonesia & Refleksi Perilaku Oportunis Melalui Manajemn LabaAgresivitas Pajak Perusahan Publik di Indonesia & Refleksi Perilaku Oportunis Melalui Manajemn Laba. Penerbit NEM.
Setiadi. (2022). Buku Praktikum Pajak. Penerbit Qiara Media.
Sudaryana, B., & Agusiady, R. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif. Deepublish.
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.
Syarifudin, A. (2021). Pengaruh Leverage Terhadap Profitabilitas dan Return Saham Dengan Intervening Asset Growth. Penerbit KBM Indonesia.
Widagdo, R. A., Kalbuana, N., & Yanti, D. R. (2020). Pengaruh Capital Intensity, Ukuran Perusahaan, dan Leverage Terhadap Tax Avoidance pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index. Jurnal Riset Akuntansi Politala, Vol.3 No.2, 46–59.
Published
2022-12-26