Konsep Perilaku Manusia Dalam Ekonomi Islam

  • Dina Arfianti Siregar Politeknik Negeri Medan, Indonesia
  • M. Yasir Nasution Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Sugianto Sugianto Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
Keywords: Perilaku Manusia, Ekonomi Syariah, Maqashid Syariah

Abstract

Islam merupakan agama universal yang bersifat fleksibel, pemenuhan kebutuhan manusia selalu di lingkari dengan adanya prilaku manusia yang berfisat tidak puas dalam kepemilikan sesuatu dalam hal ini islam mengatur dengan berbagai cara salah satunya dengan metode pemenuhan kebutuhan melalui maqashid assyariah, keberadaan manusia adalah yang paling sempurna dari seluruh makhluk ciptaan tuhan. Penelitian ini membahas bagaimana konsep manusia dalam Islam kemudian, model prilaku manusia dalam Konsep Rasionalitas dan Konsep Individu.penelitian ini menggukan metode kualitatif deskriptif, dimana peneliti akan mengurai problematika konsep dan mengambil kesimpulan dari konsep tersebut. Hasil dari penelitian ini bahwa Hakikat manusia menurut Islam bukanlah seperti hewan, tumbuhan, atau makhluk lainnya yang bernyawa manusia memiliki fisik, perasaan, hawa nafsu, juga akal yang membuat manusia berbeda dengan makhluk lainnya. Kemudian Prilaku manusia dapat dilihat dalam konsep rasionalitas, bahwa manusia disebut rasional jika ia melakukan sesuatu yang sesuai dengan self-interest, dan pada saat yang sama konsisten dengan pilihannya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurrahman, Z. (2020). Teori Maqasid Al-Syatibi dan Kaitannya dengan Kebutuhan Dasar Manusia Menurut Abraham Maslow. Jurnal Ushuluddin: Media Dialog Pemikiran Islam, 22(1).

Ansori, M., Afandi, A., Fitriyah, R. D., Safriyani, R., & Farisia, H. (2021). Pendekatan-pendekatan dalam university-community engagement. UIN Sunan Ampel Press.

Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2017). Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approaches. Sage publications.

Fuadi, F., Sudarmanto, E., Nainggolan, B., Martina, S., Rozaini, N., Ningrum, N. P., Hasibuan, A. F. H., Rahmadana, M. F., Basmar, E., & Hendrawati, E. (2021). Ekonomi Syariah. Yayasan Kita Menulis.

Harahap, D., & Ferri Alfadri, S. E. I. (2022). Ekonomi Mikro Islam. Merdeka Kreasi Group.

Harwika, D. M., Puspitasari, A., Parmasari, E. K., & Silfiyah, I. (2021). . Peran kriminologi sebagai ilmu bantu hukum pidana:(Studi Kasus Pembunuhan Cakung). COURT REVIEW: Jurnal Penelitian Hukum (e-ISSN: 2776-1916), 1(03), 1–15.

Khasanah, U. (2021). Rasionalitas dalam Ekonomi. Center for Open Science.

Lisa, A. N. (2020). Etika Rasionalitas Ekonomi Terhadap Kepentingan Dalam Diri Manusia. BALANCA: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 2(02), 95–105.

Mansyah, B. (2017). Fenomena Berita Hoax Media Sosial (Facebook) dalam Menghadapi Pemilihan Umum Gubernur DKI Jakarta Tahun 2017. PERPUSTAKAAN.

Ngasifudin, M. (2018). Rasionalitas dalam Ekonomi Islam. JESI (Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia), 7(2), 111. https://doi.org/10.21927/jesi.2017.7(2).111-119

Pasira, E. (2020). Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Fisiologis Terhadap Prestasi Non Akademik Mahasiswa Bimbingan dan Konseling Islam (BKI) IAIN Parepare. IAIN Parepare.

Pratiwi, S. R. (2022). Qonaah sebagai pencegahan perilaku konsumtif perspektif sufistik Buya Hamka. UINSunan Ampel Surabaya.

Sada, H. J. (2017). Kebutuhan Dasar Manusia dalam Perspektif Pendidikan Islam. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 8(2), 213. https://doi.org/10.24042/atjpi.v8i2.2126

Suryanto, & Kurniati, P. S. (2020). Tourism Development Strategy in Indonesia. Academy of Strategic Management Journal, 19(6).

Sutriswanto, S., Putri, S., & Djohan, H. (2020). Hubungan Perilaku Dengan Kejadian Tuberkulosis Paru. Jurnal Laboratorium Khatulistiwa, 3(2).

Wanimbo, E. (2019). Kehidupan Sosial Ekonomi Keluarga Petani Dalam Meningkatkan Taraf Hidup (Studi di Desa Bapa Distrik Bogonuk Kabupaten Tolikara Propinsi Papua). HOLISTIK, Journal Of Social and Culture.
Published
2022-12-20