Hubungan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah, Kepuasan Kerja Guru dan Motivasi Kerja Guru Terhadap Kinerja Guru SDN Se-Kecamatan Tanjung Kabupaten Tabalong

  • Fitrianti Fitrianti Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin
Keywords: Kepemimpinan Transformasional, Kepuasan, Motivasi, Kinerja Guru

Abstract

Kinerja guru merupakan hasil kerja yang dicapai seseorang guru dalam melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan kepadanya. Kepemimpinan transformasional dirasakan cocok untuk memperngaruhi guru meningkatkan kepuasan bekerja dan membangun motivasi kerja guru yang baik. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh secara langsung dan tidak langsung antara kepemimpinan transformasional kepala sekolah, kepuasan kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja guru SDN Se-Kecamatan Tanjung Kabupaten Tabalong. Penelitian ini bersifat kuantitatif dengan metode cross sectional dan menggunakan teknik korelasi (correlation research).  Populasi penelitian sebanyak 218 guru dari 33 sekolah dan diambil 141 responden sebagai sampel penelitian dengan teknik random sampling. Pengumpulan data menggunakan intrumen kuesioner dan analisis data menggunakan analisis deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda dan analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa nilai koefisien regresi variabel adalah angka positif seperti kepemimpinan transformasional kepala sekolah dengan kinerja 0,203, kepuasan Kerja sebesar 0,319, kepuasan kerja dengan kinerja sebesar 0,201, kepemimpinan transformasional kepala Sekolah dengan motivasi kerja sebesar 0,399, motivasi Kerja dengan kinerja guru sebesar 0,111, kepemimpinan transformasional kepala sekolah dengan kepuasan kinerja guru melalui kepuasan kerja sebesar 0,064, kepemimpinan transformasional kepala Sekolah dengan kinerja guru melalui motivasi kerja guru sebesar 0,044. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat hubungan langsung yang signifikan kepemimpinan transformasional kepala sekolah, kepuasan kerja dan motivasi dengan kinerja guru. Terdapat hubungan tidak langsung kepemimpinan transformasional melalui kepuasan kerja dan motivasi kerja guru SDN Kecamatan Tanjung Kabupaten Tabalong.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adnan, Mohammad. (2017). Urgensi penerapan metode paikem bagi guru dalam meningkatkan mutu pembelajaran pendidikan agama islam. CENDEKIA: Jurnal Studi Keislaman, 3(1), 133–150.

Alhabsyi, Firdiansyah, Pettalongi, Sagaf S., & Wandi, Wandi. (2022). Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kinerja Guru. Jurnal Integrasi Manajemen Pendidikan, 1(1), 11–19.

Alwi, Arfian, & Suhendra, Indra. (2020). Pengaruh disiplin kerja dan beban kerja terhadap kinerja pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening (studi kasus pada Bappeda Provinsi Banten). Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen Tirtayasa, 3(1), 72–93.

Aslamiah, Aslamiah. (2018). Peer Review: The Relationship Between Tranformational Leadership And Work Motivation With Teacher’s Performance Of Public Elementary School In South Banjarmasin District, Indonesia.

Aslamiah, Aslamiah. (2019). Teachers Organizational Commitment in Elementary School: A Study in Banjarmasin Indonesia. The Open Psychology Journal, 12(1), 1–6.

Bakhtiar, Bakhtiar. (2019). Kategori Kepemimpinan Transformational. At-Ta’dib: Jurnal Ilmiah Prodi Pendidikan Agama Islam, 38–47.

Bararah, Isnawardatul. (2020). Pengelolaan Sarana dan Prasarana Pendidikan Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. Jurnal MUDARRISUNA: Media Kajian Pendidikan Agama Islam, 10(2), 351–370.

Barnawi & Arifin, M. (2014). Pengembangan Keprofesionalan berkelanjutan bagi Guru. Yogyakarta: Gava Media.

Danim, Sudarwan. (2014). New Vision of School Management, From Bureaucracy Unit to Academic Institution. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Darmawan, Akhmad, Bagis, Fatmah, & Anggraini, Intan Anggun Puspita. (2021). Pengaruh Locus of Control, Kepemimpinan Transformasional dan Spiritual At Work Terhadap Kinerja Karyawan. BISNIS: Jurnal Bisnis Dan Manajemen Islam, 9(2), 301–318.

Ditasari, Rollis Ayu, Aziz, Ahmad Nur, Zahri, Rihan Mustafa, & Sari, Erma Wulan. (2022). Pendampingan Pemberdayaan Pelatihan Memasak Kue bagi Ibu-ibu PKK di Desa Gentong, Kec. Paron, Kab. Ngawi. Jurnal Pengabdian Masyarakat" Wiryakarya", 1(02).

Gap, Global Gender. (2017). World economic forum. Cologny/Geneva.

Hakim, Dhikrul. (2012). Pengembangan Pendidikan Kewirausahaan Berdasarkan Nilai-Nilai Budaya untuk Membentuk Daya Saing dan Karakter Bangsa. Prosiding Seminas Competitive Advantage, 1(2).

Hidayat, Alim. (2019). Pengaruh budaya organisasi dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan melalui kepuasan kerja. Jurnal Ilmiah Ekbank, 2(1).

Inayatillah, Inayatillah. (2021). Moderasi Beragama di Kalangan Milenial Peluang, Tantangan, Kompleksitas dan Tawaran Solusi. Tazkir: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Dan Keislaman, 7(1), 123–142.

Indriawati, Prita, Maulida, Nurliani, Erni, Dias Nursita, & Putri, Wanda Haditiya. (2023). Kinerja Guru dalam Mutu Pendidikan di SMAN 02 Balikpapan. Jurnal Penelitian, Pendidikan Dan Pengajaran: JPPP, 3(3), 204–215.

Kholijah, Siti. (2018). Peran kepala desa dalam merealisasikan program nasional pemberdayaan masyarakat mandiri di desa laut Dendang Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang. Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

Khunaifi, Aan Yusuf, & Matlani, Matlani. (2019). Analisis Kritis Undang-Undang Sisdiknas Nomor 20 Tahun 2003. Jurnal Ilmiah Iqra’, 13(2), 81–102.

Lailatussaadah, Lailatussaadah. (2015). Upaya peningkatan kinerja guru. Intelektualita, 3(1).

Marhan, Marhan. (2017). Upaya Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) di SMA Negeri 4 Pagaralam. Al-Bahtsu: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 2(1).

Maulana, Roby Irzal. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Kepuasan Kerja Dan Komitmen Organisasional Terhadap Organizational Citizenship Behavior PT Sinergi. Jurnal Ecodemica, 4(2).

Moeheriono, Edi, & Si, Dr M. (2012). Pengukuran kinerja berbasis kompetensi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Puspitasari, Diya Kasih, & Kusrini, Dwi Endah. (2021). Pengaruh Motivasi Intrinsik Dan Kepuasan Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior. Pattimura Proceeding: Conference of Science and Technology, 471–476.

Rasidah, Aslamiah. (2014). Kontribusi Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Budaya Organisasi Terhadap Akreditasi Sekolah pada Sekolah Dasar Di Kecamatan Banjarmasin Tengah. Paradigma, 9(1).

Rasyidah, Siti Ema. (2019). Analisis implikasi Program Kelompok Tanggung Renteng (TR) KSPPS Muamalah Berkah Sejahtera (MBS) Surabaya terhadap kesejahteraan keluarga anggota Tahun 2019. UIN Sunan Ampel Surabaya.

Robbins, Stephen P., & Judge, Timothy A. (2015). Perilaku Organisasi Edisi Keenam Belas. Diterjemahkan Oleh Ratna Saraswati Dan Febriella Sirait. Jakarta: Salembah Empat.

Ruslan, Ruslan. (2020). Pengaruh Kepemimpinan dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai di Kantor Camat Binuang Kabupaten Polewali Mandar. Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

Saat, Sulaiman. (2015). Faktor-faktor determinan dalam pendidikan (studi tentang makna dan kedudukannya dalam pendidikan). Al-TA’DIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan, 8(2), 1–17.

Shofa, Abdul Miud Aris. (2020). Sejarah Panjang Pendidikan Karakter di Indonesia Pada Era Proklamasi Kemerdekaan Sampai Era Reformasi. Jurnal Rontal Keilmuan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 6(1), 73–90.

Sholikhah, Chusnul Izha Rahmatus, & Frianto, Agus. (2022). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) pada Karyawan Tiara Supermarket. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(1), 291–301.

Siagian, Sondang P. (2018). Teori motivasi dan aplikasinya. Rineka Cipta.

Sudarmanto, Agus. (2013). Pembuatan Alat Laboratorium Fisika Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan IAIN Walisongo Untuk Praktikum Osilasi Cairan Dan Ayunan Matematis Secara Digital. Jurnal Phenomenon Jurnal Pendidikan MIPA UIN Walisongo, 3(1), 5–16.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. In Bandung: Alfabeta.

Suriansyah, Ahmad. (2014). Hubungan budaya sekolah, komunikasi, dan komitmen kerja terhadap kinerja guru sekolah dasar negeri. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 33(3).

Suriansyah, Ahmad, & Aslamiah, Aslamiah. (2012). Menuju kepala sekolah efektif dari teoritis ke praktis. Rumah Pengetahuan.

Suwatno, S., & Priansa, Donni Juni. (2013). Manajemen SDM Dalam Organisasi Publik dan Bisnis, cetakan ketiga. Alfabeta. Bandung.

Wahjosumidjo, W. (2013). Kepemimpinan kepala sekolah. PT Rajagrafindo Persada.

Widiastuti, Widiastuti. (2013). Analisis SWOT Keragaman Budaya Indonesia. Jurnal Ilmiah Widya, 1(1), 8–14.

Wulandari, Ratna Sari, & Hendriani, Wiwin. (2021). Kompetensi Pedagogik Guru Sekolah Inklusi di Indonesia (Suatu Pendekatan Systematic Review). Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 7(1), 143–157.

Yanti, Dyah Agustin Widhi, & Mursidi, Mursidi. (2021). Pengaruh kepemimpinan transformasional dan kompetensi terhadap kinerja karyawan. Jurnal Manajemen Strategi Dan Aplikasi Bisnis, 4(1), 23–34.

Zacher, Hannes, Pearce, Liane K., Rooney, David, & McKenna, Bernard. (2014). Leaders’ personal wisdom and leader–member exchange quality: The role of individualized consideration. Journal of Business Ethics, 121, 171–187.
Published
2023-02-20