Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Website Tanggap COVID-19 Provinsi Jawa Tengah Menggunakan Metode Kano

  • Chrys Nathanael Santoso Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga, Indonesia
  • Magdalena A. Ineke Pakereng Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga, Indonesia
Keywords: Website Tanggap COVID – 19, Metode KANO

Abstract

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melakukan terobosan dalam bidang teknologi yaitu menciptakan sebuah aplikasi berbasis website yang dinamakan “ Tanggap COVID – 19 Provinsi Jawa Tengahâ€, yaitu merupakan sebuah website yang dibentuk untuk menyajikan informasi, data, dan visualisasi tentang penyebaran, pencegahan, penanggulangan Covid-19, data vaksinasi, RS rujukan, dan juga berita seputar pandemi di Jawa Tengah. Analisa tingkat kepuasan pengguna terhadap website Tanggap Covid-19 Provinsi Jawa Tengah ini dilakukan untuk mendapatkan sebuah penilaian dari masyarakat pengguna website tersebut. Penilaian kepuasan pengguna terhadap website tersebut merupakan suatu hasil dan penilaian keberhasilan. Berdasarkan permasalahan tersebut akan dilakukan sebuah analisis tingkat kepuasan pengguna menggunakan metode KANO sebagai masukan untuk pengembangan system selanjutnya. Hasil dari pengukuran tingkat kepuasan pengguna menggunakan metode KANO memberikan hasil yang berada pada attractive dan must-be, dimana hasil evaluasi menyatakan bahwa kepuasan pengguna sangat berpengaruh terhadap system

Downloads

Download data is not yet available.

References

Yulius Andre, K. G. (2019). Analisis Kualitas Website Perpustakaan Universitas Ciputra. Jurnal Teknologi Informasi, 51.
Ali Mustakim, S. K. (2017). Analisis Kualitas Layanan Dengan Metode KANO Berdasarkan Dimensi , 1.
Ali Mustakim, S. K. (2017). Analisis Kualitas Layanan Dengan Metode KANO Berdasarkan Dimensi , 2.
R.S.E.C. Nesa ,N.M.A.E.D. Wirastuti ,N. Indra ER. (2015).Tingkat Kepuasan Pengguna Website www.unud.ac.id. E-JournalSPEKTRUM, 130.
Devia Resty Putri, Yati Rohayti, Atya Nur Aisha. (2015). Analis Kebutuhan Atribut Website
Kabupaten Bandung Dengan Menggunakan Metode Web Usability dan Model Kano. eProceeding of Engineering, 5-8.
Lopez, R. F. dan Jeronimo, J.R. 2012. Managing Logistics Customer Service Under Uncertainty : An Integrative Fuzzy Kano Framework. Journal Information Sciences. 202 : 4157.
“Tanggap COVID-19 Provinsi Jawa Tengah” [Online]. Available: https://corona.jatengprov.go.id/v2.
Indri Rahmayuni, Humaira, Defni. (2016). Pemanfaatan Metode Kano Untuk Menilai Tingkat
. JURNAL INOVTEK POLBENG, 135.
I Gusti Ngurah Satria Wijaya, I Wayan Kayun Suwastika . (2017). Analisis Kepuasan Pengguna E-Learning Menggunakan Metode Kano. JURNAL SISTEM DAN INFORMATIKA, 8.
Published
2023-03-09