Analisis Minat Mahasiswa Memasuki Program Studi Teknik Dengan Menggunakan Metode K-Means Clustering Di Politeknik Harapan Bersama

  • Muchamad Sobri Sungkar Program Studi Teknik Elektronika Politeknik Harapan Bersama Tegal

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu untuk menganalisis minat mahasiswa masuk program studi teknik di Politeknik Harapan Bersama (Harber) Tegal. Metode yang digunakan adalah K-means clustering dengan studi literatur dan perancangan terlebih dahulu, mulai dari konsep, pencarian data hingga penginputan dan proses data yang sudah masuk. Sehingga hasil yang diperoleh yaitu dari tahun 2015 sampai dengan 2019 ini minat mahasiswa masuk program studi teknik beragam.

 

Kata kunci: minat, program studi, K-means clustering

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2020-06-08