Analisis Critical Success Factors Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Dalam Layanan Paten

  • Febriyanti Febriyanti Magister Manajemen Universitas Bakrie
  • Kusumo Bintoro Magister Manajemen Universitas Bakrie, Jakarta Indonesia
Keywords: DJKI, HKI, paten, pemeriksa aten, critical success factors (CSF)

Abstract

Salah satu bentuk layanan HKI adalah paten, merupakan hak eksklusif yang diberikan oleh negara kepada inventor atas hasil invensinya di bidang teknologi dalam jangka waktu tertentu. Tren permohonan paten dari dalam dan luar negeri cenderung meningkat, sehingga DJKI sangat fokus penyelesaian permohonan paten tepat waktu. Usaha tersebut membuahkan hasil dengan dinobatkan Indonesia menjadi negara dengan peningkatan pemberian Granted paten tertinggi pada tahun 2019 oleh WIPO yaitu sebesar 176,1%. Pemberian HKI secara tepat waktu dan berkualitas adalah salah satu persyaratan untuk menjadi Kantor KI yang mendapat pengakuan dari otoritas dan/atau lembaga KI dunia. Oleh sebab itu, perlu dilakukan analisis CSF DJKI dalam layanan Paten. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan metode kualitatif dan kuantitatif. Ruang lingkup penelitiannya adalah Subdirektorat Pemeriksa Paten dan para Pemeriksa Paten DJKI. Hasil penelitian ini ditemukan beberapa CSF dari perspektif Pemeriksa Paten seperti, 1) Ketersediaan media komunikasi dan internet dalam mendukung pelaksanaan pekerjaan, 2) Kemudahan akses referensi ilmu pengetahuan, 3) Pemeriksa Paten memiliki pandangan bahwa peranannya bermanfaat bagi masyarakat 4) Kesesuaian latar belakang Pendidikan dengan dokumen paten, dan 5) saluran komunikasi internal pegawai. Sedangkan 3 CSF dari perspektif manajemen seperti, 1) Komunikasi, 2) Komitmen dan Kepemimpinan Pimpinan Tinggi serta 3) Pelatihan dan pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurrohman, A. (2021). Pemikiran Pendidikan Muhammad Tholchah Hasan. Penerbit A-Empat.

Budhijana, R. B. (2020). Analisis pengaruh pertumbuhan ekonomi, index pembangunan manusia (IPM) dan pengangguran terhadap tingkat kemiskinan di Indonesia Tahun 2000-2017. Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Perbankan (Journal of Economics, Management and Banking), 5(1), 36–44.

Chandra, G. R., & Liaqat, I. A. (2019). Commercialization of intellectual property; an insight for technocrats. 2019 International Conference on Automation, Computational and Technology Management (ICACTM), 373–378.

Febliany, I., Fitriyah, N., & Paselle, E. (2017). Efektivitas Pelayanan Terpadu Satu Pintu terhadap penyerapan investasi di Kalimantan Timur (studi pada badan perijinan dan penanaman modal daerah provinsi Kalimantan Timur). Jurnal Administrative Reform, 2(3), 410–420.

Herawati, I., & Widiantoro, D. (2020). Perbedaan kebersyukuran pada ibu yang bekerja dan ibu rumah tangga. Seurune: Jurnal Psikologi Unsyiah, 3(1), 65–76.

Herwanti, T., & Irwan, M. (2013). Kualitas Sumberdaya Manusia Dalam Perspektif Ekonomi Islam di Nusa Tenggara Barat. EKUITAS (Jurnal Ekonomi Dan Keuangan), 17(2), 131–154.

Iskandar, D. R., & Si, M. (2017). Intervensi dalam Pekerjaan Sosial. Makassar: Penerbit Ininnawa.

Maunde, R., Posumah, J., & Kolondam, H. (2021). Implementasi Kebijakan Pemerintah dan Partisipasi Masyarakat Dalam Penanggulangan COVID-19 di Desa Kuma Selatan Kecamatan Essang Selatan Kabupaten Kepulauan Talaud. JURNAL ADMINISTRASI PUBLIK, 7(99).

Mogontha, W., Nangoi, G. B., & Gerungai, N. (2017). Analisis pengaruh aspek keperilakuan terhadap sistem akuntansi (studi kasus pada PT. Sinar Galesong Prima di Manado). Going Concern: Jurnal Riset Akuntansi, 12(2).

Muhyiddin, M. (2020). Covid-19, new normal, dan Perencanaan Pembangunan di Indonesia. Jurnal Perencanaan Pembangunan: The Indonesian Journal of Development Planning, 4(2), 240–252.

Nugraha, R. S., & SH, M. H. (2022). Penerapan Etika dan Hukum dalam Dunia Bisnis. Etika Dan Hukum Bisnis, 59.

Siregar, P. S., Mersi, W. J., & Putri, S. H. (2021). Umkm kunci indonesia keluar dari middle income trap. Inspire Journal: Economics and Development Analysis, 1(1), 87–98.

Sudirman, S., & Alhudhori, M. (2018). Pengaruh Konsumsi Rumah Tangga, Investasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Jambi. EKONOMIS: Journal of Economics and Business, 2(1), 81–91.

Syaprillah, A. (2016). Penegakan Hukum Administrasi Lingkungan Melalui Instrumen Pengawasan Environmental Administration Law Enforcement Thro Hs Pervisin Instr MENT. Jurnal Bina Hukum Lingkungan, 1(1).

Tampubolon, R., Mayana, R. F., & Ramli, T. S. (2021). Penilaian Kebaruan Desain Industri dalam Perkara Gugatan Pembatalan Hak Desain Industri di Indonesia. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 5(1), 420–432.

Widiansyah, A. (2017). Peran ekonomi dalam pendidikan dan pendidikan dalam pembangunan ekonomi. Cakrawala: Jurnal Humaniora Bina Sarana Informatika, 17(2), 207–215.

Wujarso, R. (2022). Peran human capital dalam pertumbuhan ekonomi. JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), 6(2), 430–438.
Published
2023-03-17