Analisis Hambatan Komunikasi dalam Organisasi Studi Kasus pada PT. DVBC
Abstract
Komunikasi organisasi yang efektif menjadi bagian penting dalam perusahaan, tidak terkecuali bagi PT. DVBC. PT. DVBC baru di akuisisi oleh PT. MVP Tbk pada tahun 2019 dan diakuisisi sepenuhnya pada tahun 2020. Hal tersbut menimbulkan hambatan dalam komunikasi antar pegawai yng memiiki status dan latar belakang yang berbeda. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara kepada pegawai PT. DVBC. Pengukuran hambatan komunikasi mengacu pada beberapa jenis hambatan yaitu : 1. Hambatan struktural, 2. Hambatan latar belakang, 3. Hambatan psikologis. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat dua jenis hambatan, yaitu hambatan struktural dan hambatan latar belakang pada pegawai PT. DVBC.
Downloads
References
Chandra, V., Chandra, W., Nugroho, N., & Hutabarat, F. A. M. (2021). Penerapan Komunikasi di Toko Besi Jaya Baru. Seminar Nasional Ilmu Sosial Dan Teknologi-SANISTEK, 176–178.
Chusminah, C., & Haryati, R. A. (2019). Analisis Penilaian Kinerja Pegawai Pada Bagian Kepegawaian dan Umum Direktorat Jenderal P2P Kementerian Kesehatan. Widya Cipta-J. Sekr. Dan Manaj, 3(1), 61–70.
Ginting, R., & Haryati, T. (2012). Kepemimpinan dan Konteks Peningkatan Mutu Pendidikan. Jurnal Ilmiah CIVIS, II(2), 1–17.
Hidayat, A. R., & Alifah, N. (2022). Reading for Students in English Language Education Programs. International Journal of Social Health, 1(2), 57–63.
Hardjana, Andre. 2016. Komunikasi Organisasi(Strategi dan Kompetensi).Jakarta: PT.Kompas Media Nusantara.
Intan, T. (2020). Analisis Analisis Hambatan Komunikasi Karyawan Lokal di Kalimantan Barat. Jurnal Komunikasi Pembangunan, 18(02), 194–206. https://doi.org/10.46937/18202030947
Intan, T. (2020). Analisis Analisis Hambatan Komunikasi Karyawan Lokal di Kalimantan Barat. Jurnal Komunikasi Pembangunan, 18(02), 194–206.
Jenifer, D. (2015). Cross Cultural Communications Barriers in Workplace. International Journal of Management, 6(1), 332–335.
Masmuh, A. (2008). Komunikasi Organisasi Dalam Perspektif Teori dan Praktik. UMM
Mulyana, D. (20007). Komunikasi Suatu Pengantar. Remaja Rosdakarya.
Pangestu, Michelle. 2015. “Jaringan Komunikasidi The Piano Insitute Surabaya,â€Jurnal E-Komunikasi, Vol. 3, No. 2. Universitas Kristen Petra Surabaya.
Press. Muhammad, A. (2011). Komunikasi Organisasi. PT. Bumi Aksara.
Pratama, D. F., & Chaniago, H. (2017). Pengaruh Gender Terhadap Pengambilan Keputusan di Lingkungan Kerja. Jurnal Riset Bisnis Dan Investasi, 3(3), 57–68.
Pace, R. W., & Faules, D. F. (1998). Komunikasi Organisasi Strategi Meningkatkan Kinerja Perusahaan
Rochman, S. (2021). Hambatan Komunikasi Organisasi (Studi Kasus Lpp Tvri Stasiun Bengkulu) . http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/5939
Siahaya, J. (2019). Kepemimpinan Kristen Dalam Pluralitas Indonesia. Jurnal Teruna Bhakti, 1(1), 1–16.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta, Bandung.
Sunyoto, D., & Burhanuddin, B. (2015). Teori Perilaku Keorganisasian. CAPS (Center for Academic Publishing Service).
Copyright (c) 2022 Luthfi Hanif Pratama
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.