Proses Pengambilan Keputusan Konsumen Dalam Membeli Produk Nudie Jeans Co.

  • Vino Andreas Prabowo Communication Department, BINUS Graduate Program - Master of Strategic Marketing Communication, Bina Nusantara University, Jakarta
  • Muhammad Aras Communication Department, BINUS Graduate Program - Master of Strategic Marketing Communication, Bina Nusantara University, Jakarta
  • Cecilia Astri Piona Simbolon Communication Department, BINUS Graduate Program - Master of Strategic Marketing Communication, Bina Nusantara University, Jakarta
  • Prawida Nuraeni Basuki Communication Department, BINUS Graduate Program - Master of Strategic Marketing Communication, Bina Nusantara University, Jakarta
Keywords: Proses pengambilan keputusan, perilaku konsumen, nudie jeans

Abstract

Manusia dari seluruh dunia mungkin tidak asing dengan kata “jeansâ€, dari koboi, petani, supermodel, ibu rumah tangga dan presiden. Dimulai dari fungsinya sebagai pakaian bekerja, sampai dengan menjadi pakaian tren dan fashion diseluruh dunia. Seiring dengan berkembangnya fungsi jeans, bahan dari jeans (denim) juga ikut berkembang menjadi raw denim dan washed denim. Salah satu produsen yang menggunakan kedua jenis bahan tersebut adalah Nudie Jeans Co. Apa yang ditawarkan oleh brand tersebut belum tentu sesuai dengan apa yang diinginkan pelanggan. Banyak yang menjadi bahan pertimbangan sebelum akhirnya konsumen memutuskan untuk membeli produk Nudie Jeans Co. Penelitian ini bertujuan untuk memahami dan menganalisa proses pengambilan keputusan konsumen dalam membeli produk Nudie Jeans Co. Teori utama yang digunakan adalah proses pengambilan keputusan konsumen oleh Tom Duncan. Peneliti menggunakan metode kualitatif yang meliputi wawancara, ulasan informasi dari jurnal, websites, buku – buku dan internet. Hasil penelitian ini dijelaskan berdasarkan lima tahap dalam proses pengambilan keputusan konsumen. Pada tahap awal menunjukan bahwa tidak ditemukan persamaan dari masalah narasumber. Komponen kognitif ditandai dalam tahap pencarian informasi oleh konsumen. Pada akhirnya pengalaman dari konsumen Nudie Jeans Co sebelumnya menjadi evaluasi alternatif yang meyakinkan untuk melakukan pembelian produk. Semua narasumber melakukan pembelian produk di distributor resmi. Meskipun semua narasumber merasa cukup puas dengan produk yang dibeli, hal ini tidak menjadi untuk melakukan pembelian berikutnya dengan Nudie Jeans Co.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akbar, R. P. S. dan Usman, H. (2006). Pengantar Statistika, Edisi Kedua. Jakarta: Bumi Aksara.

Assael, H. (2004). Consumer Behavior: A Strategic Approach. Boston: Houghton Mifflin.

Baker, M.J. (2006). Editorial, Journal of Customer Behaviour, 5(3), 197-200

Basrowi dan Suwandi. (2008). Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta: PT Kineka Cipta.

Bellis, M. (n.d). Denim Blue Jeans. Diakses pada pukul 20:00 WIB, 20 Agustus 2013, dari http://inventors.about.com/od/sstartinventors/a/Lev i_Strauss.htm

Bjork, J. (2013, January 5). Going 100% Organic, Nudie Jeans Inspires Change in the Denim Industry.

Blackwell, R. D., Miniard, P. W., & Engel, J. F. (2006). Consumer Behavior 10th edition. Mason (Ohio): Thompson Higher Education.

Bojer, T. (2011, August 29). Nudie Jeans Co.

Bungin, B. (2003). Penelitian Kualitatif. Jakarta: Prenada Media Group.

Dahlen, Lange and Smith. (2010). Marketing Communications A Brand Narrative Approach. UK: John Wiley & Sons Ltd.

Duncan, T. (2005). Principles of Advertising & IMC, Second Edition. McGraw-Hill, Inc.

Ergin, E.A. and Akbay, H.O. (2010). Consumer’s Purchase Intetions for Foreign Products: An Empirical Research Study in Istanbul, Turkey. International Business & Economics Research Journal, 9(10), 115- 121.

Hair, J. F., Robert, P. B., & David, J. O. (2003). Marketing research Within a Changing Information Environment. New York: McGraw-Hill.

Hasan, A. (2009). Marketing. Yogyakarta: MedPress.

Jalakamali, M. and Nikbin, D. (2010). The Effects of Motivation of Purchase Decision. Interdisciplinary Journal of Contemporary Research in Business, 2(8). 234-245.

Kountur, R. (2009). Metode Penelitian Untuk Penulisan Skripsi dan Tesis. Kotler, P. (2003). Manajemen Pemasaran, Jilid 1, Edisi 2, Terjemahan: Benyamin Molon. Jakarta: PT Indeks.

Kotler, P. and Armstrong. G. (2003). Dasar–Dasar Pemasaran, Jilid 1, Edisi 9. Jakarta: PT Indeks.

Kotler, P. and Armstrong, G. (2007). Principle of Marketing 12th edition. New Jersey: Prentice Hall.

Kotler, P. and Keller, K.L (2008). Manajemen Pemasaran, Jilid 2. Indonesia: PT. Indeks.

Lake, L. A. (2009). Consumer Behavior For Dummies. Indianapolis: Wiley Publishing, Inc.

Majid, A. (2009). Customer Service Dalam Bisnis Jasa Transportasi. Jakarta: PT Rajagrapindo Persada.

Mattias. (2011, July 21). Record Year for Nudie Jeans. Diakses pada pukul 21:00 WIB, 1 Oktober 2013, dari http://mynudies.com/content.php?14 1-record-year-for-nudie-jeans-2010

Moleong, L. J. (2004). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Naked & Famous Denim. (2014). About Us. Diakses pada pukul 20:30 WIB, 14 September 2013, dari http://nakedandfamousdenim.com/about-us/

Nudie Jeans Living Wages. (2013). Diakses pada pukul 19:00 WIB, 25 April 2014, dari http://www.nudiejeans.com/press/package/nudiejeans- livingwages/

Nudie Jeans Maria Erixon. (2008, March 30). Diakses pada pukul 19:50 WIB, 22 Agustus 2013, dari http://www.svd.se/naringsliv/nudie-jeans-maria- erixon_157739.svd

Nudie Jeans Website. (2014). Diakses pada pukul 14:00 WIB, 10 Mei 2014, dari www.nudiejeans.com
Published
2022-10-20