Politik Hukum Pada Masa Khulafaurrasyidin Sebagai Solusi Kenegaraan

  • Kusnul Khotimah UIN Sunan Ampel Surabaya
  • Frenty Oktasari UIN Sunan Ampel Surabaya
Keywords: Politik Hukum, Khulafaur Rasyidin, Solusi Kenegaraan

Abstract

Persoalan yang terjadi pada masa khulafaur rasyidin tidak hanyak menyangkut persoalan suksesi kepemimpinan Pasca wafatnya Rasulullah, tepai juga menyangkut persoalan penegakan hukum terhadap permasalahn yang terjadi dalam masyarakat, terlebih sepeninggal Rasulullah, kondisi Umat Islam semakin kuat dan wilayah kekuasanya semakian luas, hal ini juga berimplikasi pada permasalahan yang muncul dalam masyarakat, lebih-lebih pada permasalahan yang belum pernah terjadi pada masa Rasulullah dan hukumnya tidak ditemukan di dalam syara’. Maka untuk mengkaji hal tersebut penulis menggunakan metode penelitian, nomrtaif dengan pendekatan historical approach, dan conseptual approach, yang diperoleh hasil penelitian bahwa persoalan yang dialami pada masa khulafaur Rasyidin di tangani dengan menggunakan beberapa metode atau cara, petama menggali hukum yang ada di dalam al-Quran, jika tidak ditemukan maka mencari dari Sunnah, begitupun seterusnya akan menggunakan metode Ijtihad, sampai pada posisi penggunaan Ro’yu, metode ini digunakan oleh khalifah dimasing-masing era. dengan meminta pertimbangan (musyawarah) dari para sahabat senior, sehingga memunculkan sebuah produk hukum yang dapat menyelesaikan permasalahan yang ada, disisi lain produk hukum juga diperoleh dari hasil ijtihad yang dilakukan oleh qadi> (hakim) dalam memutuskan suatu perkara yang ada, dari hasil putusan tersebut daoat dijadikan sumber bagai hakim-hakim lainya dalam memutus perkara yang sama.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Audah, Ali. Abu Bakar al-Shiddiq yang Lembut Hati Sebuah Biografi dan Studi Analisis Tentang Sejarah Islam Sepeninggal Nabi. Jakarta: Litera AntarNusa, 1995.
Daud, Muhammad Ali. Hukum Islam. Jakarta: Raja Grafindo Perkasa, 2005.
Hadjon , Philipus M. Argumentasi Hukum. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press, 2005.
Hanafi, Ahmad. Pengantar dan Sejarah Hukum Islam. Bandung: Malja, 1970.
Hashem, O. Saqifah. Awal Perselisihan Umat, Cet Ke-2. Jakarta: Yapi, 1989.
Hudhori Bik, Tarikh al-Tasyri” al-Islami: Terjemahan Muhammad Zuhri. Semarang: Darul Hidayah, 1980.
Imran, Rasyidin. “Pelaksanaan Hukum Pada Masa Khulafa al-Rasyidin”. AL-HIKAM, Vol. 8, No. 16 (Februari, 2007).
Iqbal, Muhammad. Fiqh Siya>sah: Kontekstualisasi Doktrin Politik Islam. Jakarta: Kencana, 2014.
Khadir, Abdul. Hukum dan Penelitian Hukum. Bandung: PT. Citra Adtya, 2004.
Khallaf, Abdul Wahab. Politik Hukum Islam. Yogyakarta; Tiara Wacana, 2005.
Madjid, Nurcholish. Islam Doktrin dan Peradaban. Jakarta: Paramadina, 1992.
Madjid, Nurcholish. Islam: Doktrin dan Peradaban. Jakarta: Paramadina, 1992.
MD, Mahfud. Politik Hukum di Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2009..
Mubarok, Jaih. Sejarah dan Perkembangan Hukum Islam. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2000.
Nurudin, Amir. Ijtihad Umar ibn al-Khattab Studi Tentang Perubahan Hukum dalam Islam. Jakarta: Rajawali Press, 1991.
Qattan (al), Amanna’ Khallil. Studi Ilmu-Ilmu al-Quran diterjemahkan oleh Mudzakir AS, Cet. Ke-11. Jakarta: PT. Pustaka Litera Antar Nusa, 2007.
Says (al), Muhammad Ali. Sejarah Fiqh Islam (Jakarta: Pustaka al-Kautsar, 2003.
Shiddieqy (as), Teungku Muhammad Hasbi. Pengantar Ilmu Fiqh. Semarang: Pustaka Rizki Putra, 1999.
Thabari (al), Ibu Jarir. Ta>rikh al-Thabari, Juz IV. Beirut: Dar al-Fikr, tt.
Thamawi (al), Sulaiman Muhammad. Umar ibn al-Khattab wa Ushul al-Siya>sah wa al-Ida>rah al-Haditsah. Kairo: Dar al-Fikr al-Arabi, tt.
Usairy (al), Ahmad. Sejarah Islam (Sejak Zaman Nabi Adam Hingga Abad XX), Cet. Ke-6. Jakarta: Akbar Media Eka Sarana, 2008.
Wahab, Abdul Hallaf. Sejarah Hukum Islam. Bandung; Maljah, 2005.
Zainudin, Ali. Hukum Islam: Pengantar Ilmu Hukum Islam di Indonesia. Jakarta: Sinar Grafika, 2006.
Published
2023-10-11