Kompetensi Komunikasi Penyuluh Kepada Petani dalam Meningkatkan Hasil Panen Bawang Merah di Desa Batu Noni Kabupaten Enrekang

  • Lusiana Seli Universitas Hasanuddin
  • Muh. Akbar, Arianto Universitas Hasanuddin
Keywords: Penyuluhan, Petani, Panen Bawang Merah

Abstract

Kegiatan penyuluhan pertanian sebagai proses belajar bagi petani melalui pendekatan kelompok dan diarahkan untuk terwujudnya kemampuan Kerjasama yang lebih efektif. Sehingga mampu menerapkan inovasi, mengatasi berbagai resiko kegagalan usaha, menerapkan skala usaha yang ekonomis untuk memperoleh pendapatan yang layak. Serta sadar akan peran serta tanggung jawabnya sebagai pelaku pembangunan, khususnya pembangunan pertanian. Di kabupaten Enrekang yang terdiri dari 129 orang penyuluh yang idealnya hanya 1 penyuluh disetiap desa/kelurahan

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2023-10-24