Tantangan Bagi Dokter Atas Ketidakjujuran Pasien dalam Memberikan Keterangan Di Masa Pandemi Covid-19

  • Ontran Sumantri Riyanto Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Bethesda Yakkum, Yogyakarta, Indonesia
  • Hetty W.A. Panggabean Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan, Medan, Indonesia
Keywords: Ketidakjujuran pasien, Pandemi, Covid-19, Dokter, Tenaga Kesehatan

Abstract

Perkembangan penularan virus COVID-19 saat ini relatif signifikan lantaran penyebarannya telah mendunia & semua negara merasakan dampaknya termasuk Indonesia. Berbagai upaya dilakukan pemerintah buat memutus penyebaran COVID-19, salah satunya merupakan dengan penerapan physical distancing/social distancing dan menjaga kesehatan. Kerjasama yang baik juga harus dilakukan antara dokter dengan pasien di masa pandemi COVID-19 pada saat pasien memberikan keterangan atau informasi tentang dirinya harus dilakukan secara jujur. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak dari ketidakjujuran pasien kepada dokter. Metode Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dengan mengkaji berbagai literatur yang relevan dengan tema yang dikaji. Pengumpulan data dilakukan melalui studi pustaka untuk menemukan bahan hukum sekunder yang relevan dengan Pendekatan deskriptif preskriptif. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa belum ada sanksi tegas kepada pasien yang tidak jujur ketika ketidakjujuran pasien tersebut dapat berdampak merugikan tenaga medis dan tenaga kesehatan lainnya. Sehingga diperlukan dibuat sebuah peraturan dan kebijakan terkait dari ketidakjujuran pasien, sebab dampak dari ketidakjujuran pasien di masa pandemi COVID-19 dapat menularkan bagi Tenaga medis dan tenaga kesehatan lainnya yang bisa menyebabkan kematian.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ashinyo, Mary Eyram, Dubik, Stephen Dajaan, Duti, Vida, Amegah, Kingsley Ebenezer, Ashinyo, Anthony, Larsen-Reindorf, Rita, Kaba Akoriyea, Samuel, & Kuma-Aboagye, Patrick. (2020). Healthcare Workers Exposure Risk Assessment: A Survey Among Frontline Workers In Designated Covid-19 Treatment Centers In Ghana. Journal Of Primary Care And Community Health, 11. Https://Doi.Org/10.1177/2150132720969483. Google Scholar

Bortolotti, Niccolo, Verzeletti, Andrea, & Antonietti, Anna. (2018). Patients Contributory Negligence In Alleged Medical Liability. Rivista Italiana Di Medicina Legale E Del Diritto In Campo Sanitario, Vol. 40. 187-207. Google Scholar

I Putu Arif Setianto. (2010). Penilaian Kualitas Jasa (Pelayanan): Tinjauan Literatur (1ST Ed.). Jakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Google Scholar

J. Guwandi. (1993). Tindakan Medik Dan Tanggung Jawab Produk Medik (1ST Ed.). Jakarta: Balai Penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia. Google Scholar

Joob, Beuy, & Wiwanitkit, Viroj. (2020). Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), Infectivity, And The Incubation Period. Journal Of Preventive Medicine And Public Health, Vol. 53(2), 70-70. Https://Doi.Org/10.3961/Jpmph.20.065. Google Scholar

Julià-Torras, Joaquim, De Iriarte Gay De Montellà, Natalia, & Porta-Sales, Josep. (2021). Covid-19: Quick Reflections From Palliative Care Before The Next Epidemic. Medicina Clínica (English Edition), 156(1), 29-32. Https://Doi.Org/10.1016/J.Medcle.2020.07.018. Google Scholar

Lam, Simon Ching, Arora, Teresa, Grey, Ian, Suen, Lorna Kwai Ping, Huang, Emma Yun Zhi, Li, Daofan, & Lam, Kin Bong Hubert. (2020). Perceived Risk And Protection From Infection And Depressive Symptoms Among Healthcare Workers In Mainland China And Hong Kong During Covid-19. Frontiers In Psychiatry, 11, 6-30 Https://Doi.Org/10.3389/Fpsyt.2020.00686. Google Scholar

Lauer, Stephen A., Grantz, Kyra H., Bi, Qifang, Jones, Forrest K., Zheng, Qulu, Meredith, Hannah R., Azman, Andrew S., Reich, Nicholas G., & Lessler, Justin. (2020). The Incubation Period Of Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) From Publicly Reported Confirmed Cases: Estimation And Application. Annals Of Internal Medicine, 172(9). 1-9. Https://Doi.Org/10.7326/M20-0504. Google Scholar

Laurensius Lungan, Ontran Sumantri Riyanto, David Maharya Ardyantara, & Arman Harahap. (2021). Doctor’s Responsibility To The Implementation Of 24 Hours Emergency Unit Service In Non Primary Health Care Center Of Land Bumbu District. Annals Of The Romanian Society For Cell Biology, 25(3), 8333–8342. Google Scholar

Maltezou, Helena C., Dedoukou, Xanthi, Tseroni, Maria, Tsonou, Paraskevi, Raftopoulos, Vasilios, Papadima, Kalliopi, Mouratidou, Elisavet, Poufta, Sophia, Panagiotakopoulos, George, Hatzigeorgiou, Dimitrios, & Sipsas, Nikolaos. (2020). Sars-Cov-2 Infection In Healthcare Personnel With High-Risk Occupational Exposure: Evaluation Of 7-Day Exclusion From Work Policy. Clinical Infectious Diseases, 71(12), 3182-3187. Https://Doi.Org/10.1093/Cid/Ciaa888. Google Scholar

Ontran Sumantri Riyanto, David Maharya Ardyantara, Raditya Sri Krisnha Wardhana, & Laurensius Lungan. (2021). Legal Protection For Doctors Against Dishonesty Of Patients In Providing Information During Covid-19 Pandemic. International Journal Of Science, Technology & Management, 2(1), 289-299. Https://Doi.Org/10.46729/Ijstm.V2i1.118. Google Scholar

Razvi, Salman, Oliver, Rahima, Moore, Jonathan, & Beeby, Andrew. (2020). Exposure Of Hospital Healthcare Workers To The Novel Coronavirus (Sars-Cov-2). Clinical Medicine, Journal Of The Royal College Of Physicians Of London, 20(6). Https://Doi.Org/10.7861/Clinmed. 2020-0566. Google Scholar

Supriyatin, Ukilah. (2018). Hubungan Hukum Antara Pasien Dengan Tenaga Medis (Dokter) Dalam Pelayanan Kesehatan. Jurnal Ilmiah Galuh Justisi, 6(2). Https://Doi.Org/10.25157/Jigj.V6i2.1713. Google Scholar

Wang, Cuiyan, Pan, Riyu, Wan, Xiaoyang, Tan, Yilin, Xu, Linkang, Ho, Cyrus S., & Ho, Roger C. (2020). Immediate Psychological Responses And Associated Factors During The Initial Stage Of The 2019 Coronavirus Disease (Covid-19) Epidemic Among The General Population In China. International Journal Of Environmental Research And Public Health, 17(5), 1-25. Https://Doi.Org/10.3390/Ijerph17051729. Google Scholar

Wong, Rebecca S. Y. (2020). The Sars-Cov-2 Outbreak: An Epidemiological And Clinical Perspective. Sn Comprehensive Clinical Medicine, 2(11), 1983-1991. Https://Doi.Org/10.1007/S42399-020-00546-Z. Google Scholar

Wu, Zunyou, & Mcgoogan, Jennifer M. (2020). Characteristics Of And Important Lessons From The Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) Outbreak In China. Jama, 323(13), 1239-1242. Https://Doi.Org/10.1001/Jama.2020.2648. Google Scholar
Published
2021-06-20