Pembelajaran Kreatif dengan Motif Mengarang Beranting dalam Keterampilan Nulis Teks Bahasa Jawa

  • Diah Ria Ruwinda SMP Negeri 2 Jogonalan, Indonesia
Keywords: pembelajaran, kreatif, keterampilan menulis

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan keterampilan menulis deskripsi berbahasa jawa kelas VIII A SMPN 2 Jogonalan dengan menerapkan model pembelajaran kreatif motif mengarang beranting. Hasil penelitian tindakan kelas ini disimpulkan bahwa pembelajaran menulis melalui model pembelajaran kreatif mengarang dapat meningkatkan keterampilan menulis deskripsi berbahasa Jawa siswa kelas VIII A SMP Negeri 2 Jogonalan. Peningkatan keterampilan menulis deskripsi berbahasa Jawa siswa ditandai: (1) hasil belajar peserta didik telah tercapai, ditunjukan dengan nilai daya serap perorangan peserta didik pada prasiklus sebesar 63,5 meningkat pada siklus I sebesar 68,4 dan meningkat kembali pada siklus II menjadi 74,2 melebihi target KKM yang ditentukan yaitu sebesar 85% dan (2) Situasi belajar mengajar pada siklus I maupun siklus II meningkat dalam aktifitas belajar mengajar yang aktif dan meyenangkan

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2021-12-21