Social Media Marketing Impact in Nutriara Obesity Clinic Mediated by Brand Image, Perceived Image of Doctor and Online Trust
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pemasaran media sosial terhadap niat kunjungan pasien di Nutriara Obesity Clinic, yang dimediasi oleh citra merek, citra dokter, dan kepercayaan online. Latar belakang penelitian ini adalah pentingnya media sosial sebagai alat strategis dalam pemasaran layanan kesehatan, terutama dalam meningkatkan jumlah kunjungan pasien. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data. Hasil analisis menunjukkan bahwa pemasaran media sosial memiliki pengaruh positif signifikan terhadap niat kunjungan pasien, dengan citra merek, citra dokter, dan kepercayaan online sebagai mediator yang juga berkontribusi signifikan. Implikasi penelitian ini menyoroti perlunya strategi pemasaran berbasis media sosial yang lebih inovatif untuk meningkatkan minat masyarakat terhadap layanan klinik.
Downloads
Copyright (c) 2025 Dwi Sundari, Hendra Achmadi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.