The Influence of Cross-Functional Marketing Capabilities on Marketing Ambidexterity

  • Peppy Fachrial Management of Transportation, Institusi Transportasi dan Logistik Trisakti, Indonesia
  • Lira Agusinta Management of Transportation, Institusi Transportasi dan Logistik Trisakti, Indonesia
Keywords: kemampuan pemasaran lintas fungsi, pemasaran ambidexterity

Abstract

Untuk menjalankan strategi marketing ambidexterity diperlukan adanya kerjasama dan koordinasi lintas fungsi pemasaran dan fungsi-fungsi lainnya di dalam perusahaan. Cross-functional marketing capabilities (C-FMCap) dapat membantu memaksimalkan marketing ambidexterity. Terdapat tiga dimensi yang memberikan kontribusi pada C-FMCap yang meliputi: brand management, new product development, dan customer relationship management. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis didapatkan nilai koefisien jalur cross-functional marketing capabilities terhadap marketing ambidexterity sebesar 0,44 dengan T-Values sebesar 4,131 dan P Values 0,000 (< 0,05).  Untuk itu dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan Cross-Functional Marketing Capabilities (C-FMCap) terhadap marketing ambidexterity

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2022-02-21