Dampak Penggunaan Coping Strategies dalam Menghadapi Distress: Scoping Review

  • Jose Widyazali Universitas Tarumanagara, Jakarta Barat, Indonesia
Keywords: koping, stress, strategi koping

Abstract

Pada penelitian ini, scoping review dimaksudkan untuk meninjau komprehensif dari literatur yang diterbitkan dengan cara mengidentifikasi key variables sebagai prediktor hubungan antara penggunaan coping strategies dan dampak atau outcome yang dihasilkan. Peneliti pada scoping review ini menemukan bahwa metode penelitian yang terbanyak digunakan adalah metode kuantitatif melalui kuesioner, dan sedikit yang menggunakan metode kualitatif seperti interview. Reaksi koping bersifat adaptif dan pada awalnya dapat mengurangi kesusahan dan mengkategorikan strategi ini sebagai sehat atau tidak sehat, tergantung pada kemungkinan konsekuensi yang merugikan

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2022-04-05