Pengaruh Konseling Rasional Emotif Terapi terhadap Budaya Jawa (Upacara Ruwatan Rambut Gimbal)
Abstract
Konseling rational emotive therapy merupakan aliran psikoterapi yang berlandaskan asumsi bahwa manusia dilahirkan dengan potensi, baik untuk berpikir rasional dan jujur maupun berpikir irasional dan jahat. Sikap sensitif merupakan orang yang mampu mengenali serta menyadari orang lain dan lingkungan sekitarnya. Kenyataannya terhadap masyarakat Jawa yang masih mempercayai upacara ruwatan rambut gimbal. Literatur ini akan membahas mengenai apa itu rasional RET dan pengaruhnya terhadap budaya Jawa upacara ruwatan rambut gimbal. Tujuan penulisan literatur ini untuk memberi pengetahuan kepada pembaca mengenai pengaruh konseling rasional emotif terapi terhadap budaya jawa (upacara ruwatan rambut gimbal).
Downloads
Copyright (c) 2022 Eka Wahyu Ayuningtias, Dini Apriliani Natasha, Senly Anggun Tirani, Benget Manaon Silaban
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.